Home

Selamat Datang di Blog iBkey Sukses

Dalam rangka memasyarakatkan Entrepreunership Program (Program Kewirausahaan) yang dicanangkan Menteri Pendidikan dengan menerapkan target penciptaan 4 juta pengusaha baru dalam kurun 20 tahun mendatang di Indonesia, maka iBkey ikut serta berpartisipasi dalam pencapaian target ini.

Indonesia saat ini hanya memiliki 0,18% pengusaha yang tersebar di seluruh Indonesia, tentunya sangat jauh sekali dari standar tolak ukur tingkat kesejahteraan Bangsa. Karena menurut pakar, setidaknya dibutuhkan 2% pengusaha dari total populasi penduduk di sebuah negara jika ingin mendapatkan predikat sebagai negara maju yang artinya kesejahteraan meningkat.

Untuk itu, iBkey berpartisipasi dengan mengeluarka sebuah produk untuk menunjang program tersebut, yaitu berupa materi strategi kewirausahaan dan aplikasi bisnisnya berupa sebuah program yang disebut "Partnership Refferal Program" atau Program Referal Kemitraan. Juga keagenan pulsa elektrik All Operator dengan standar harga lebih murah dari pasaran, sehingga bisa dimanfaatkan untuk mendapatkan keuntungan lain.